:: The Green World RouLi ::

Dunia saya, Dunia yang hijau, Dunianya Rouli...

Laman

Translate

Cari Blog Ini

Follow my Twitter ^^

Senin, 02 April 2012

[Ulasan Novel] Langit penuh Daya


Judul : Langit penuh Daya
Penulis : Dewie Sekar
Penerbit : PT. Gramedia Pustaka Utama
Tahun : 2008
ISBN : 9789792234473

Sinopsis Resmi
Langit & Dayana Bersahabat sejak remaja. Sejak awal, entah mengapa Daya ingin membuktikan pada Dunia bahwa Laki laki & Perempuan bisa Bersahabat - terkontaminasi Roman Picisan - Belakangan sikapnya ini jadi bumerang yang melukai hatinya sendiri, sebab perasaannya pada Langit mengikuti embusan angin takdir tanpa bisa dikendalikan. Tumbuh menjadi CINTA toh daya tetap nekat menyembunyikan perasaannya dari Langit. Persahabatan mereka tak pernah putus bahkan juga saat akhirnya Langit menjalin hubungan dengan Dian.
Daya tak pernah menjalin hubungan serius dengan laki laki lain, sampai Yusa memasuki kehidupannya. Kehadiran Arsitek yang bekerja sebagai Desainer Interior dan Taman ini membuat Langit tiba tiba merasa terancam, hingga ia mulai mempertanyakan apa yang sesungguhnya dirasakan pada Daya, sigadis rumah sebelah.

Isi
Langit Dan daya bersahabat hingga usia 25. Daya ini tipe wanita yang gak suka kerja dikantoran jadi ia bikin usaha jual bunga. Tempat Jemuran adalah tempat favorit bertemu untuk saling berbagi Cerita. Mereka ingin Bersahabat tanpa terkontaminasi namanya CINTA. Tapi apa Daya ketika melihat Langit dan Dian, kekasih Langit, membuat bumerang bagi perasaannya. Walau begitu tetap menyembunyikan perasaanya pada sang Sahabat. Hingga muncul lah Arsitektur yang memmberikan perhatiannya pada Daya, Yusa. Dengan dekatnya Yusa & Daya membuat lebih jelas perasaan Langit. TAPI tidak semudah itu menyingirkan dian dari cinta kotak ini. Hingga lee sepupuh Daya yang bertindak menyingkirkan Dian. Juga bersatunya Daya dan Langit tak jauh campur tangan yang sedikit tak waras...


Sekian Posting saya yang singkat ini karna berdasarkan ingatan semata....
See You Next Post...

credit picture

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan meninggalkan jejak kalian para reader

DAN
TERIMA KASIH BUAT READER SUDAH MENINGGALKAN JEJAKNYA ^^ Maaf agak ribet saat komen harus masukin Verifikasi abis Blog ku keserang Spam ampe ribuan dalam jangka waktu cuma 1 hari >.<